20 Contoh Nama Bayi Laki-laki Gabungan Jepang dan Indonesia

Sering mendengar ungkapan bahwa nama adalah doa. Ya, nama adalah doa sepanjang masa.

Anda bisa memilih menggabungkan nama bayi untuk laki laki dari nama Jepang dan Indonesia.


Nama Bayi Laki-laki Gabungan Jepang dan Indonesia


Nama-nama Jepang memiliki keunikan baik dari sisi pengucapan maupun dari sisi susunan namanya.

Berikut Contoh Nama Bayi Laki-laki Gabungan Jepang dan Indonesia beserta Artinya.

1. Akira Daisuke Pratama

Anak laki-laki yang memiliki kecerdasan yang memiliki peran yang besar untuk membantu sesama dan kelak akan menjadi laki-laki yang paling beruntung.

  • Akira (Jepang): Cerdas.
  • Daisuke (Jepang): Pembantu besar.
  • Pratama (Jawa): Paling untung.

2. Akemi Ardiaz Chiou

Anak laki-laki yang memiliki panjang umur dengan kehidupan yang bahagia serta mendapatkan kehormatan serta sifat yang menyenangkan.

  • Akemi (Jepang): Senja hari.
  • Ardiaz (Indonesia): Kebahagiaan, kehormatan dan pernikahan.
  • Chio (Jepang): Panjang Umur.

3. Akeno Cho Adyatma

Anak laki-laki yang pertama yang memiliki keindahan dan keutamaan yang mampu membuat dirinya bersinar cerah dan hidup bebas bagi kupu-kupu yang terbang.

  • Akeno (Jepang): Bersinar cerah lapangan.
  • Cho (Jepang): Kupu-Kupu.
  • Adyatma (Melayu-Indonesia): Yang utama.

4. Akihiko Dai Bagaskara

Anak laki-laki yang kelak akan menjadi orang yang besar seperti seorang pangeran dengan sikap yang penuh dengan keceriaan dan mampu bersinar terang menyinari yang lain.

  • Akihiko (Jepang): Pangeran yang cerah ceria.
  • Dai (Jepang): Besar, luas.
  • Bagaskara (Jawa): Matahari bersinar.

5. Andri Akihiro Daichi

Anak laki-laki yang kelak akan menjadi pria sejati dan memiliki kehormatan seperti bangsawan serta memiliki kemuliaan dan kekayaan yang agung.

  • Andri (Indonesia): Bangsawan, jantan.
  • Akihiro (Jepang): Kemuliaan besar.
  • Daichi (Jepang): Tanah lapang, kebijaksanaan yang agung.

6. Zaidan Akio Daiki

Anak laki-laki yang memiliki pekerjaan sempurna sebagai seorang pahlawan atau orang yang mulia dengan kemuliaan yang agung seperti pohon yang kuat.

  • Zaidan (Indonesia): Pekerjaan yang sempurna.
  • Akio (Jepang): Pahlawan atau orang mulia.
  • Daiki (Jepang): Kemuliaan yang besar, pohon yang kuat, mulia.

7. Eiji Arata Prasetyo

Anak kedua laki-laki yang memiliki kemakmuran, keabadian dan kekuatan yang baru yang bermanfaat bagi diri sendiri dan sesama di masa hidupnya.

  • Eiji (Jepang): Anak kedua, bagus, keabadian, kemakmuran.
  • Arata (Jepang): Baru.
  • Prasetyo (Indonesia bentuk lain Prasetya): Kekuatan.

8. Atsushi Fumio Wibowo

Anak laki-laki yang rajin dan cerdas, mampu memikirkan hal-hal secara ilmiah, kelak akan menjadi orang yang hidup dengan penuh kewibawaan, kehormatan dan kebahagiaan.

  • Atsushi (Jepang): Rajin.
  • Fumio (Jepang): Sastra Anak / Ilmiah.
  • Wibowo (Indonesia): Wibawa, kebahagiaan, kehormatan.

9. Aydin Goro Benjiro

Anak laki-laki kelima yang kelak akan hidup penuh dengan kekuasaan, keteguhan, kebijaksanaan dan pengaruh serta akan membawa perdamaian ke seluruh penjuru dunia.

  • Aydin (Indonesia): Keteguhan, kekuasaan kebijaksanaan, dan pengaruh.
  • Goro (Jepang – bentuk lain dari Gorou): Anak kelima.
  • Benjiro (Jepang): Perdamaian.

10. Chiko Wira Daisuke

Anak laki-laki yang memiliki sifat pemberani dan memiliki pandangan yang tajam tentang masa depannya serta memiliki sikap untuk membantu sesama.

  • Chiko (Jepang): Panah.
  • Wira (Jawa): Laki-laki pemberani.
  • Daisuke (Jepang): Pembantu besar.

11. Hachiro Adhitama Hisao

Anak laki-laki kedelapan yang memiliki paras yang tampan dan memiliki keutamaan yang akan membawanya berumur panjang.

  • Hachiro (Jepang): Putra kedelapan.
  • Adhitama (Indonesia): Tampan, indah dan memiliki keutamaan.
  • Hisao (Jepang): Pria berumur panjang.

12. Hajime Elvan Hisashi

Anak laki-laki pertama yang diberi kekuatan untuk selalu hidup sehat dan bahagia hingga memiliki umur yang panjang.

  • Hajime (Jepang): Awal.
  • Elvan (Indonesia): Kekuatan.
  • Hisashi (Jepang): Panjang umur.

13. Hitoshi Haruo Syahreza

Anak laki-laki yang memiliki sifat yang tenang, suka menyayangi dan mengasihi sesama serta menyukai keindahan seperti musim semi.

  • Hitoshi (Jepang): Berwatak tenang; tingkat.
  • Haruo (Jepang): Musim semi manusia.
  • Syahreza (Indonesia): Suka menyayangi dan mengasihi.

14. Adibrata Hideaki Hotaka

Anak laki-laki yang memiliki budi pekerti yang luhur dan mampu menyebarkan sinar cerah yang luar biasa kepada orang lain serta memiliki kemuliaan juga kehormatan tertinggi.

  • Adibrata (Jawa): Tingkah laku yang unggul.
  • Hideaki (Jepang): Bersinar prima; kecerahan luar biasa.
  • Hotaka (Jepang): Nama Jepang, langkah demi langkah, nama puncak tertinggi di Jepang .

15. Ichiro Ardian Hideki

Anak laki-laki pertama yang hidupnya selalu sehat dan suka dengan perdamaian, kelak akan memiliki hidup yang penuh dengan keberuntungan.

  • Ichiro (Jepang – bentuk lain nama Ichirou): Anak pertama.
  • Ardian (Indonesia): Sehat dan rukun.
  • Hideki (Jepang): Peluang bagus.

16. Ichirou Hideo Adhlino

Anak pertama yang kelak akan menjadi orang yang hemat yang dipenuhi dengan kemasyhuran dan kebahagiaan.

  • Ichirou (Jepang): Anak pertama.
  • Hideo (Jepang): Orang hebat.
  • Adhlino (Indonesia): Kemasyhuran dan pernikahan.

17. Dhefin Isamu Hiroaki

Anak laki-laki yang mampu hidup mandiri, memiliki keberanian serta wawasan yang sangat luas untuk membuat hidupnya lebih bahagia.

  • Dhefin (Melayu-Indonesia): Mandiri.
  • Isamu (Jepang): Keberanian.
  • Hiroaki (Jepang): Kecerahan luas.

18. Putra Isao Hiroki

Anak laki-laki yang memiliki kehormatan, kekuatan dan kebahagiaan yang berlimpah.

  • Putra: Anak laki-laki.
  • Isao (Jepang): Kehormatan.
  • Hiroki (Jepang): Sukacita berlimpah / kekuatan.

19. Aksa Hiroshi Izanagi

Anak laki-laki yang memiliki wajah dan hati yang jernih yang suka mengajak pada kebaikan, bermurah hati serta mampu membawa kemakmuran.

  • Aksa (Jawa): Orang yang selalu jernih air mukanya.
  • Hiroshi (Jepang): Murah hati, makmur, atau toleran.
  • Izanagi (Jepang – Mitologi Jepang): Nama suami Izanami, artinya pria yang mengajak.

20. Hiroyuki Febian Iwao

Anak laki-laki yang lahir di bulan Februari yang memiliki kekuatan dan kebahagiaan.

  • Hiroyuki (Jepang): Kebahagiaan luas.
  • Febian (Indonesia): Lahir di bulan Februari.
  • Iwao (Jepang): Manusia batu.

Masih ada banyak kombinasi nama bayi laki laki yang unik dan modern dari bahasa Jepang dan Indonesia yang bisa Anda temukan. Cobalah untuk merangkainya.

Keyword: Contoh Nama Bayi Laki-laki Gabungan Jepang dan Indonesia

Originally posted 2019-11-10 07:19:43.

Leave a Reply

Your email address will not be published.