Gambar Hewan – Semua orang tentu saja bisa menggambar. Namun tidak semua orang mampu menghasilkan gambar yang menarik.
Tidak semua orang bisa meenunjukan sisi estetik dari gambar yang telah dibuatnya tersebut.
Metode menggambar yang dilakukan setiap orang tentu tidaklah sama, khususnya ketika ingin membuat gambar hewan yang jumlah hewan di dunia ini sangatlah beragam, sehingga teknik yang digunakan dalam menggambar hewan tentunya tidaklah sama.
Cara Menggambar Hewan
Agar Anda bisa memunculkan nilai estetika dalam gambar yang telah Anda hasilkan, maka lakukan tahap-tahap berikut ini ketika Anda ingin menggambar hewan, yaitu:
1. Tentukan Tema
Langkah pertama yang harus Anda lakukan yaitu dengan menentukan tema. Anda harus tahu gambar apa yang ingin Anda gambar.
Tanpa mengetahui tema, maka Anda akan mengalami kebingungan pada saat Anda sudah memegang buku sketsa.
Melalui tema yang sudah Anda tentukan itulah yang dapat dijadikan sebagai patokan dan acuan ketika akan menggambar.
2. Membuat Sketsa
Untuk membuat sketsa, maka Anda dapat mencarinya dari beberapa sumber yang bisa untuk dijadikan sebagai acuannya.
Peralatan yang harus dipersiapkan yaitu berupa alat tulis seperti penghapus, buku sketsa dan pensil.
Pastikan bahwa bagi pemula yang akan memulai menggambar, maka Anda sudah memiliki bayangan hewan yang seperti apa yang ingin Anda gambar nantinya.
Dengan demikian maka hasil gambar yang akan Anda hasilkan pun juga akan mirip dengan hewan aslinya.
Agar mudah dihapus ketika membuat sketsa, maka Anda dapat menggunakan goresan yang tipis. Cara ini juga akan menghidari noda kotor yang dapat merusak gambar.
3. Mempertegas dan Lengkapi Sketsa
Apabila Anda sudah selesai menggambar hewan, maka langkah selanjutnya yaitu dengan mempertegas dan melengkapi hasil dari sketsa yang telah Anda buat tadi.
Penegasan-penegasan yang dapat Anda lakukan yatu pada bagian beberapa garis, hal ini bertujuan agar gambar terlihat seperti gambar yang asli.
4. Finishing
Bagian finishing yang harus dilakukan yaitu dengan mewarnai sesuai warna dari hewan aslinya. Dengan begitu maka hewan yang Anda gambarka pun akan sesuai dengan hewan nyata yang sesungguhnyua.
Perlu untuk diperhatikan dengan baik, bahwa untuk bagian tubuh hewan tidak semuanya memiliki warna yang sama, akan tetapi ada beberapa tubuh yang memiliki warna berbeda, dengan begitu jangan sampai bagian ini tertinggal.
5. Mulai Menggambar
Ketika Anda ingin memulai menggambar, sangat disarankan bahwa Anda menggambarnya dengan garis putus-putus yang bisa membuat bentuk hewan yang lebih mudah.
Cara ini pun juga memiliki tujuan bahwa mengguakan sketsa yang tipis dapat menjadika hasil sketsa Anda mudah di hapus dan tidak akan meninggalkan bekas noda yang memberikan efek kotor pada bagian kertas sketsa.
6. Angka Acuan
Bagi pemula tidak ada salahnya jika menggunakan angka sebagai acuannya. Melalui cara yang sanggat sederhana inillah yang akan menghasilkan karya yang luar biasa.
Contoh angka yang dapat dijadikan sebagai acuan yaitu angka 4 yang dapat digunakan untuk membuat hewan burung, angka 29 untuk membuat hewan bebek dan angka yang lainnya untuk membuat hewan sesuai dengan keiginan Anda.
7. Teruslah Berlatih
Jika Anda sudah memahami ke 6 teknik yang ada di atas, maka teknik yang terakhir yaitu berlatih menggambar secara terus menerus agar tangan Anda terbiasa untuk menggambar.
Menggambar dengan hasil yang baik dan memuaskan memang dapat dikatakan susah-susah gampang. Oleh karena itu ke 7 teknik di atas berguna sebagai acuan bagi Anda yang masih dalam proses belajar membuat gambar hewan.
Kumpulan Cara Menggambar Hewan
Dibawah ini cara menggambar berbagai hewan. Check it out!
Cara Menggambar Hewan Kura-Kura
Cara Menggambar Hewan Singa
Cara Menggambar Ikan Lumba-lumba
Cara Menggambar Hewan Bebek
Cara Menggambar Hewan Sapi
Cara Menggambar Hewan Kelinci
Cara Menggambar Hewan Kucing
Cara Menggambar Hewan Anjing
Cara Menggambar Burung Merpati
Keyword: Cara Menggambar Hewan
Originally posted 2020-02-04 22:23:28.